Takalar, PorosRakyatNews.id
Dalam upaya yang terarah, terpadu, dan berkelanjutan yang dilakukan pemerintah, pemerintah daerah, dan/atau masyarakat dalam bentuk kebijakan, program dan kegiatan pemberdayaan, pendampingan, serta fasilitasi untuk memenuhi kebutuhan dasar setiap warga negara.
Dengan ini Pemerintah Desa Cikoang Kecamatan Mangarabombang Kabupaten Takalar Melakukan Rapat Koordinasi Verifikasi Data P3KE Data Kemiskinan Ekstrem.Kegiatan ini Di hadiri Camat Marbo,Pendamping Desa Kecamatan,Perwakilan Dinas sosial Takalar,Anggota BPD,Ketua LPM, dan Masyarakat Desa Cikoang.di Aula Kantor Desa selasa (07/02/2023)
Dalam Sambutanya,Camat Mangarabombang Sudirman,S.Sos menyampaikan saya mengharapkan agar Data ini di Validasi dengan Baik agar Nantinya Pada saat pemberian bantuan tepat sasaran.
Dengan adanya Program ini,Pemdes Cikoang berharap pengentasan kemiskinan ekstrem, bisa lebih akurat dan tepat sasaran menjangkau masyarakat miskin ekstrem, yang membutuhkan bantuan.”kata Zainuddin Kepala Desa Cikoang
Lanjut Menambahkan,Dalam Hal ini Ketua BPD Cikoang Menyampaikan Kepada Pemdes Cikoang agar Selektif mungkin Dalam Melakukan Verifikasi Data Dan Akan Selalu bersinergi Membantu Pemerintah Desa
Lanjut Menjelaskan,”Agus” Kordinator Pendamping Desa Mangarabombang Menjelaskan kepada Masyarakat dan Pemdes Cikoang bahwa kegiatan Verifikasi Masyarakat kemiskinan adalah kegiatan yang wajib di lakukan Pemdes dan Bisa Di Jadikan Sebagai Sumber Data untuk Masyarakat Penerima Bantuan Desa Kelak dan Menjadi Pendukung Data KPM Desa Cikoang
Lanjut Menjelaskan,Muh.Ali TKSK Dinas Sosial Takalar Menyampaikan Kategori masyarakat kemiskinan antara Lain :
1).uas lantai Rumah yang sempit
2).indin Rumah terbuat Dari bambu
3).umber Air bersih Dan
4).wc yg digunakan layak
5).Penggunaan penCahayaan tidak menggunakan Listrik
6).tidak pernah mengkonsumsi daging atau susu
7).Penghasilan rendah di bawah 600 per bulan
Pendidikan rendah Kepala keluarga
(PRMGI)