Poros Rakyat News adalah sumber berita utama untuk informasi terbaru dan terpercaya dari berbagai wilayah di indonesia maupun global. Dapatkan liputan mendalam tentang politik, ekonomi, budaya, dan banyak lagi. Kami menyediakan berita berkualitas tinggi untuk memenuhi kebutuhan warga yang haus akan informasi aktual
Sabtu, Februari 8, 2025
BerandaMakassarPj Bupati Didampingi Kadis PUPR Takalar Sidak Hasil Pengerjaan Rehabilitasi Bendung Lembang...

Pj Bupati Didampingi Kadis PUPR Takalar Sidak Hasil Pengerjaan Rehabilitasi Bendung Lembang Loe

TAKALAR | POROS RAKYAT NEWS.ID – Pengerjaan rehabilitasi bendung lembang loe yang berlokasi di Desa Barugaya, Kecamatan Polongbangkeng Utara, Kabupaten Takalar, sempat viral dengan adanya bangunan yang retak, dan informasi tersebut sampai ke Pj. Bupati Takalar.

Mendengar hal tersebut, Dr. Setiawan Aswad,.M.Dev,.Plg didampingi Kadis PUPR Budiar Rosal langsung melakukan sidak, Sabtu 20 Juli 2024.

Menurut konsultan pengawas Cv. Badolo Karya Abadi, keretakan terjadi saat alat ekskavator merapikan lahan di area bendung sehingga terjadi getaran dan mempengaruhi struktur tanah baru yang ditimbung dan mengakibatkan keretakan anak tangga. Ungkapnya.

Ia juga menambahkan bahwa pekerjaan yang retak itu bukan pekerjaan pelengkap Bendung Lembang Loe. Adapun pekerjaan tangga, untuk mempermudah ketika melakukan pengoperasian pintu air.

Mengingat kontrak berakhir sampai bulan september 2024 maka kami sampaikan ke rekanan untuk segera memperbaiki.

“Kami meminta struktur penunjang berupa tangga ke pintu air untuk dibongkar dan diperbaiki kualitasnya. Ungkap Pj Bupati Takalar Bapak Setiawan Aswad”

“Di sisi lain pihak rekanan akan melakukan perbaikan secara keseluruhan dengan permasalahan yang ada, karena kontrak kami juga masih lama sampai September 2024”

LP ; ( SUTARMIN KORWIL PRMGI)

BERITA TERKAIT

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Most Popular

Recent Comments

BERITA TERKAIT

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Most Popular

Recent Comments